Dian
Jadi tertarik aku ngomongin situs ini karena namanya situsnya sama dengan namaku :p, DIAN, lilin yang hanya kecil, namun diharapkan cahayanya cukup untuk menerangi tempat yang gelap, dunia ini. Keren kan ...!
THE GOOD WAY
Asli!!! Jika ada orang yang tanya sama aku tentang apa arti doa, bagaimana, di mana, dan kepada siapa harus berdoa, aku selalu jawab dengan jawaban khas anak sekolah minggu. Yach, bayangin ajalah jawabannya kaya apa!! Paling juga gitu-gitu doang. Nah, aku harap situs ini bisa ngebantu aku paham lebih banyak soal doa, toh aku kan bisa ngebaca bukunya secara online!!
gereja Mawar Sharon
Jujur, secara keseluruhan, situs gereja Mawar Sharon ini hampir sama dengan situs-situs gereja pada umumnya. Di sini ada informasi mengenai jadwal dan jenis ibadah, lokasi satelit-satelit gereja, dan resensi khotbah. Namun, di antara semuanya itu, ada satu menu yang buat aku tertarik, yaitu menu Communities.
GL Ministry
Siapa sih yang ga kenal ma ni orang. Beliau cukup terkenal, itu aku tahu .... Tubuhnya tambun, itu aku juga tahu .... Beliau punya situs ..., nah itu aku baru aja tau ....
Temandoa.org
Yang aku lihat paling dominan dari situs ini adalah doa. Sudah jelas juga 'kan dari nama situsnya. Di sini aku bisa kirim permohonan doa en doa'in orang lain. Baguuusssss ...!
Young Life Indonesia
Ternyata situs Young Life Indonesia itu situs yang nawarin jasa pengadaan seminar dan workshop yang mengangkat tema-tema seputar kepemimpinan Kristen.
Pelajaran Alkitab Discover
Situs Aliran Adventist.
CERITAKRISTEN.com
Dari nama situsnya aja udah jelasss .... Pasti ini adalah situs yang isinya cuma cerita-cerita Kristen. Tapi apa iya memang begitu? Faktanya iya, situs ini adalah situs komunitas yang fokus sama cerita-cerita Kristen.
Universitas Kristen Satya Wacana
Sebagai salah satu bagiannya, aku pengin ngomongin situs milik sebuah universitas yang ada di kota sejuk nan nyaman, Salatiga. Yup! Benar!! Universitas Kristen Satya Wacana. Setelah loading yang cukup alot, akhirnya halaman utama situs ini kebuka juga.
eInjil.com Online Indonesian Bible
Kalo soal Alkitab, beserta macam dan sejarahnya, ni situs biangnya. "Gila ..., lengkap banget ni situs!" kataku dalam hati saat ngunjungin situs ini. Buat ngedalamin ilmu Alkitab, aku ngga perlu bertapa di puncak gunung, ngunjungin situs ini saja udah cukup.
